Kajian Konsumsi dan Cadangan Beras Nasional 2011 - Badan Pusat Statistik Indonesia
Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Kajian Konsumsi dan Cadangan Beras Nasional 2011

Nomor Katalog : 8299002
Nomor Publikasi : 06330.1106
ISSN/ISBN : 978-979-064-353-9
Tanggal Rilis : 25 November 2011
Ukuran File : 0.87 MB

Abstraksi

Publikasi ini menyajikan data mengenai besaran konsumsi dan cadangan beras Indonesia berdasarkan kajian konsumsi dan cadangan beras yang dilaksanakan oleh Badan Pusat Statistik bekerja sama dengan Badan Ketahanan Pangan. Kajian didasarkan pada berbagai sumber survei seperti Susenas, Survei Industri Besar Sedang, Survei Industri Mikro Kecil, Survei Konsumsi dan Cadangan Beras, dan sumber lain seperti Tabel Input-Output (I-O).
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik(BPS - Statistics Indonesia)

Jl. Dr. Sutomo 6-8

Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195; 3842508; 3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik