Statistik Tanaman Buah‐buahan dan Sayuran Tahunan Indonesia 2018
Nomor Katalog : 5205010
Nomor Publikasi : 05120.1901
ISSN / ISBN : 2088-8406
Tanggal Rilis : 2019-10-07
Ukuran File : 11.93 MB
Abstraksi
Secara umum, produksi tanaman buah-buahan dan sayuran
tahunan pada tahun 2018 mengalami kenaikan dibandingkan tahun 2017. Kenaikan
produksi buah-buahan tahunan terbesar terjadi pada komoditas mangga sebesar 420.998 ton atau 19,1 persen (Tabel 1),
sedangkan kenaikan produksi sayuran tahunan terbesar terjadi pada komoditas
petai sebesar 93.290 ton atau 43,72
persen (Tabel 5).Penurunan produksi buah-buahan tahunan hanya terjadi
pada empat jenis komoditas yaitu salak, jeruk besar, markisa, dan anggur. Penurunan
produksi terbesar terjadi pada komoditas salak sebesar 57.349 ton atau 6,01
persen.