Analisa Komoditi Ekspor 2003-2009
Nomor Katalog : 8202005
Nomor Publikasi : 06110.1013
ISSN / ISBN : 2085-6008
Tanggal Rilis : 2010-10-05
Abstraksi
Buku ini disusun berdasarkan uraian deskriptif dan kuantitatif dari data statistik ekspor yang diklasiikasikan menurut sektor pertanian, industri, dan pertambangan. Melalui publikasi ini dapat dilihat perkembangan/pertumbuhan, perbandingan dari berat, nilai dan harga serta peranan ekspor antarwaktu.