Statistik Upah 2009
Nomor Katalog : 2305001
Nomor Publikasi : 04130.0901
ISSN / ISBN : 0216-0005
Tanggal Rilis : 2009-12-03
Abstraksi
Publikasi ini berisi data triwulanan yang sudah diperbaiki (angka tetap) hasil Survei Upah Buruh. Data yang disajikan dalam publikasi ini adalah rata-rata dan median upah pekerja produksi/pelaksana di bawah mandor/pengawas di sektor pertambangan nonmigas, industri pengolahan, dan perhotelan.