Indeks Unit Value Ekspor Menurut Kode SITC Bulan Mei 2019 - Badan Pusat Statistik Indonesia
Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Indeks Unit Value Ekspor Menurut Kode SITC Bulan Mei 2019

Nomor Katalog : 8202030
Nomor Publikasi : 06110.1924
ISSN/ISBN : 2085-8132
Frekuensi Terbit : Bulanan
Tanggal Rilis : 26 Juli 2019
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 4.08 MB

Abstraksi

Publikasi ini menyajikan indeks harga ekspor dengan pendekatan unit value sebagai proksi harga, dimana indeks harga (Unit Value Index) dihitung dengan menggunakan pendekatan formula Fisher untuk periode Januari 2015 sampai dengan Mei 2019. Pada umumnya unit value cenderung berfluktuasi, selain karena faktor harga juga tergantung pada pergerakan volume dan kualitas barang. Disamping memuat metodologi penghitungan indeks, publikasi ini juga menyajikan grafik dan tabel indeks unit value ekspor bulanan menurut 3 dijit Standard International Trade Classification (SITC) Revisi 4.
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik(BPS - Statistics Indonesia)

Jl. Dr. Sutomo 6-8

Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195; 3842508; 3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik