Statistik Sosial Budaya 2003 - Badan Pusat Statistik Indonesia
Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Statistik Sosial Budaya 2003

Nomor Katalog : 4501001
Nomor Publikasi : 04220.0702
ISSN/ISBN : 978-979-724-591-7
Frekuensi Terbit : Tahunan
Tanggal Rilis : 15 Agustus 2007
Bahasa : Indonesia
Ukuran File : 0.43 MB

Abstraksi

Publikasi ini secara umum memberikan gambaran menyeluruh mengenai tingkat partisipasi penduduk dalam kegiatan sosial budaya dan tingkat kesejahteraan sosial rumah tangga. Secara khusus publikasi ini memberikan gambaran menyeluruh mengenai pola perilaku sosial budaya penduduk, baik tingkat nasional maupun propinsi. Data yang disajikan dalam publikasi ini meliputi kegiatan sosial budaya penduduk berumur 10 tahun keatas dalam beberapa aspek, yaitu : akses terhadap media (mendengarkan siaran radio, menonton televisi, kegiatan membaca dan menonton/melakukan pertunjukan kesenian), partisipasi dalam kegiatan olahraga (melakukan olahraga, rata-rata lama melakukan olahraga perhari, jalur dan jenis olahraga yang paling sering dilakukan), partisipasi dalam kegiatan organisasi sosial dan lingkungan (mengikuti ceramah agama).
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik(BPS - Statistics Indonesia)

Jl. Dr. Sutomo 6-8

Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195; 3842508; 3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik