Inflasi Bulan Januari 2002 Sebesar 1,99 % - Badan Pusat Statistik Indonesia
Badan Pusat StatistikBadan Pusat Statistik
Badan Pusat Statistik

Inflasi Bulan Januari 2002 Sebesar 1,99 %

Tanggal Rilis : 31 Januari 2002
Ukuran File : 0.13 MB

Abstraksi

"
  • Pada bulan Januari 2002, dari 43 kota IHK tercatat 42 kota mengalami inflasi, bahkan 38 kota di antaranya menunjukkan kenaikan yang cukup signifikan (di atas 1 persen). Inflasi tertinggi terjadi di Batam yang mencapai 4,20 persen, dan inflasi terendah di Banjarmasin 0,66 persen. Sedangkan kota yang mengalami deflasi adalah Kendari yaitu minus 0,18 persen.
  • Inflasi terjadi karena adanya kenaikan harga pada kelompok-kelompok barang dan jasa sebagai berikut : bahan makanan 2,74 persen; makanan jadi, minuman, rokok & tembakau 2,77 persen; perumahan 2,40 persen; sandang 0,30 persen, kesehatan 0,74 persen; pendidikan, rekreasi & olahraga 0,21 persen; dan transpor & komunikasi 0,77 persen.
  • Laju inflasi tahun kalender 2002 nilainya sama dengan inflasi bulan Januari 2002 sebesar 1,99 persen, sedangkan inflasi year on year (Januari 2002 terhadap Januari 2001) sebesar 14,42 persen.
"
Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik

Badan Pusat Statistik(BPS - Statistics Indonesia)

Jl. Dr. Sutomo 6-8

Jakarta 10710 Indonesia

Telp (62-21) 3841195; 3842508; 3810291

Faks (62-21) 3857046

Mailbox : bpshq@bps.go.id

logo_footer

Tentang Kami

Manual

S&K

Daftar Tautan

Hak Cipta © 2023 Badan Pusat Statistik